MENU TUTUP

Penguatan Binter SKK Migas di Area 4 PT PHR, Dua Orang Anggota Koramil 03/Minas Ini Rutin Berpatroli Dan Lakukan Komsos 

Kamis, 10 Agustus 2023 | 12:14:32 WIB Dibaca : 742 Kali
Penguatan Binter SKK Migas di Area 4 PT PHR, Dua Orang Anggota Koramil 03/Minas Ini Rutin Berpatroli Dan Lakukan Komsos 

Siak, Catatanriau.com | Sebagai langkah dalam upaya menjaga Objek Vital Negara (OVN) penguatan binter SKK Migas di PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Sektor Kodim 0322/Siak melalui Koramil 03/Minas, mereka melaksanakan patroli dan Komunikasi sosialisasi (Komsos), Kamis (10/08/2023) pagi.

Kegiatan ini dilaksanakan oleh 2 orang Babinsa Koramil 03/Minas, Sertu Nuril Zapri dan Serda Sugiarto, mereka melakukan Patroli di wilayah Area 4 Minas Field PT PHR, RT 004 RW 001 dan RT 002 RW 002 Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau.

Menurut Babinsa, kegiatan ini juga mereka lanjutkan dengan melaksanakan Komsos dengan sejumlah warga di wilayah RT 003 RW 002 Kampung Minas Barat tersebut.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak," terang Sertu Nuril Zapri didampingi Serda Sugiarto.

Dijelaskannya, kegiatan mengamankan OVN ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI kepada bangsa dan negara.

Selain itu, pihaknya juga berharap, dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin oleh jajaran Koramil 03/Minas tersebut, OVN yang ada di Kecamatan Minas khususnya akan tetap terjaga.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Ketua FERARI Riau Dukung Kebijakan Pemerintah Mengurangi Beban APBN

Suhermanto : Terimakasih Gubernur Riau, Perjuangan Masyarakat Okura Kini Membuahkan Hasil

Kali Ini Giliran Sertu TH Hutagalung Dan Praka Gunariadi Lakukan Pengamanan Hari Ke-6 Rapat Pleno di PPK Tualang

Babinsa Kampung Minas Timur Serda Heppy Setiawan Lakukan Komsos Dan Laksanakan Pengecekan Balita Stunting

TEKAN POTENSI GELOBANG KETIGA COVID-19, BINDA RIAU GENCARKAN VAKSINASI MASSAL DI SIAK

Drs.Yusmar M.Si Dapat Amanah Sebagai Jubir Satgas Penanganan Covid-19 Rohul

Berikan Yankes, Seksi Dokkes Polres Inhu Sosialisasi Pemilu Damai

Serda Heppy S Ajak Masyarakat Binaannya di Kampung Tasik Betung Patroli Karhutla Dan Cek Kanal

Cuaca Panas Ekstrem, Polsek Kuala Kampar Tingkatkan Cegah Karhutla  

Dipimpin AKP Dafris SH MH, Personil Polsek Minas Lakuakn Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

2

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

3

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110

4

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas

5

Kandis Darurat Persetubuhan Anak di Bawah Umur, Ayah Tiri Rudapaksa Anaknya Yang Masih Usia 7 Tahun!

6

Buka Puasa Bersama IKLA Kabupaten Siak Tahun 2025: Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadan